2008-01-19
Festival Film Indonesia 2006 direncanakan akan dilangsungkan pada bulan Desember 2006 di Jakarta Convention Center (JCC). Penyerahan Piala Vidia akan dilaksanakan pada 2 Desember 2006 sementara Piala Citra akan diserahkan pada 21 Desember.
Pada tahun 2006, FFI diperkirakan akan diikuti oleh minimal 40 film nasional yang akan turut serta di ajang ini. Daftar calon unggulan diumumkan pada 16 Oktober 2006 sementara daftar unggulan diumumkan sebulan kemudian.
Festival Film Indonesia 2006 akan digelar dengan tema "Filmku Indonesiaku".
Dewan juri
Susunan dewan juri untuk film cerita bioskop yang ditetapkan tanggal 1 November 2006 adalah Rima Melati, Noorca M Massardi, Chaerul Umam, Eddy D Iskandar, Embi C Noer, Remy Silado, dan WS Rendra, sementara untuk film cerita televisi adalah Arswendo Atmowiloto, Enison Sinaro, Dewi S Matindas, Judi Soebroto, Arturo Gunapriatna, Bambang Supriadi, Areng Widodo, Imam Tantowi, dan Pandu Putra Danandjaya.
Calon unggulan (diumumkan 16 Oktober 2006)
Film Cerita untuk Bioskop
Berbagi Suami (Sutradara: Nia Dinata)
Denias, Senandung di Atas Awan (Sutradara: John De Rantau)
Ekskul (Sutradara: Nayato Fio Nuala)
Garasi (Sutradara: Agung Sentausa)
Heart (Sutradara: Hanny R. Saputra)
Jomblo (Sutradara: Hanung Bramantyo)
Lentera Merah (Sutradara: Hanung Bramantyo)
Mendadak Dangdut (Sutradara: Rudy Soedjarwo)
Opera Jawa (Sutradara: Garin Nugroho)
Ruang (Sutradara: Teddy Soeriatmadja) Film TV Cerita Lepas
Asa Tidak Mati (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Ayahku Astuti (PT Media Nusantara Citra)
Baca Hatiku (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Beri Itik Sayap (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Butik Cinta (PT Indika Entertainment)
Cerita Tiga Potong Hati (MD Entertainment)
Cewekku Sopir Taksi (PT Kharisma Starvision Plus)
Dilema Diandra (PT Indosiar Visual Mandiri)
Guruku Sayang (PT Media Nusantara Citra)
Ibuku Jangan Pergi (PT Media Nusantara Citra)
Janji Bidadari (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Kacamata Kaca (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Ramalan Alisha (Frame Ritz)
Ranjang Rumput Hijau (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Sebatas Aku Mampu (RCTI)
Super Model (PT Cakrawala Andalas Televisi)
Surat Untuk Ayah (PT Media Nusantara Citra)
Takbir Kemenangan (PT Sinemart)
Tukang Bubur Naik Haji (PT Sinemart)
Ujang Pantry (PT Cakrawala Andalas Televisi) Film Cerita Serial untuk TV
Cintailah Aku Gadis (PT Tripar Multivision Plus)
Arisan! Series (PT Andalas Cakrawala Televisi)
Penjaga Hati (PT Tripar Multivision Plus)
Bang Jagur (PT Sinemart Indonesia)
Perawan Desa (PT Tripar Multivision Plus)
Tante Tuti (PT GMM Films)
Istri Untuk Suamiku (PT Rapi Films)
Bajaj Bajuri Edisi Salon Oneng (PT GMM Films)
Bajaj Baru Bajuri (PT GMM Films)
Rahasia Hati (PT Tripar Multivision Plus)
Mak Comblang (PT Media Nusantara Citra)
Putri Yang Terbuang (PT Sinemart Indonesia)
Satu Cincin Dua Cinta (PT Andalas Cakrawala Televisi)
Kamandaka (PT Indosiar Visual Mandiri) Unggulan (diumumkan 16 November 2006)
Piala Citra
Film Cerita untuk Bioskop
Denias, Senandung di Atas Awan (Sutradara: John De Rantau)
Ekskul (Sutradara: Nayato Fio Nuala)
Heart (Sutradara: Hanny R. Saputra)
Mendadak Dangdut (Sutradara: Rudy Soedjarwo)
Ruang (Sutradara: Teddy Soeriatmadja) Pemeran Utama Pria Terbaik
Albert Fakdawer (Denias, Senandung di Atas Awan)
Ramon Y Tungka (Ekskul)
Ringgo A Rahman (Jomblo)
Dwi Sasono (Mendadak Dangdut)
Aries Budiman (Garasi) Pemeran Utama Wanita Terbaik
Nirina Zubir (Heart)
Titi Kamal (Mendadak Dangdut)
Ayu Ratna Pratiwi (Garasi)
Luna Maya (Ruang)
Shanty (Berbagi Suami) Piala Vidia
Sutradara Terbaik
Guntur Suharyanto (Sebatas Aku Mampu)
Run Widodo (Ayahku Astuti)
Rudi Soedjarwo (Ujang Pantry-2)
Viva Westi (Janji Bidadari)
Wida K Jamil (Supermodel) Pemeran Utama Pria Terbaik
Ariyo Wahab (Sebatas Aku Mampu)
Ringgo A Rahman (Ujang Pantry-2)
Mathias Muchus (Ayahku Astuti)
Mat Solar (Tukang Bubur Naik Haji)
Lukman Sardi (Kacamata Kaca) Pemeran Utama Wanita Terbaik
Dinna Olivia (Ujang Pantry-2)
Fahrani (Supermodel)
Putri Patricia (Sebatas Aku Mampu)
Shareefa Daanish (Cerita Tiga Potong Hati)
Wulan Guritno (Surat Untuk Ayah) Film Cerita TV Berseri/Serial
Arisan! Series
Bang Jagur
Bajaj Baru Bajuri
Perawan Desa
Tante Tuti Piala Citra (diumumkan 21 Desember 2006)
Film Terbaik - Ekskul
Sutradara Terbaik - Nayato Fio Nuala (Ekskul)
Pemeran Pria Terbaik - Albert Fakdawer (Denias, Senandung di Atas Awan)
Pemeran Wanita Terbaik - Nirina Zubir (Heart)
Pemeran Pendukung Pria Terbaik - El Manik (Berbagi Suami)
Pemeran Pendukung Wanita Terbaik - Kinaryosih (Mendadak Dangdut)
Penata Artistik Terbaik - Wencislaus (Berbagai Suami)
Penata Sunting Terbaik - Aziz Natandra (Ekskul)
Penata Musik Terbaik - Rahayu Supanggah (Opera Jawa)
Penata Suara Terbaik - Badiel Revaldo (Ekskul)
Penulis Skenario Cerita Asli Terbaik - Jeremias Wyangoen, Masree Ruliat, Monty Tiwa dan John de Rantau (Denias, Senandung di Atas Awan)
Penulis Skenario Cerita Adaptasi Terbaik - Garin Nugroho dan Armantono (Opera Jakarta)
Film Dokumenter Terbaik - Gerimis Kenangan dari Sahabat Terlupakan (Indonesia Council for Cultural Relation)
Film Pendek Terbaik - Harap Tenang Ada Ujian (Freemovie dan Fourcolours Films)
Penghargaan Khusus Pengabdian pada Film - Mochtar Soemodimedjo
Penghargaan Khusus Njoo Han Siang - PT Sinemart Indonesia
Kritik FIlm Terbaik - Eric Sasono (Berbagi Suami dan Pertanyaan Dua Sisi)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment